Sunday, March 23, 2025

Moralitas Manusia Baru VS Manusia Lama

Minggu, 23 Maret 2025G

GBI Candi

Ibadah Pagi


Moralitas

Manusia Baru VS Manusia Lama

Efesus 4:17-24

Oleh Pdt. Eko Kurniadhi, M. Th. 


Nats:

Efesus 4:23-24 (TB)  supaya kamu dibaharui di dalam roh dan pikiranmu, dan mengenakan manusia baru, yang telah diciptakan menurut kehendak Allah di dalam kebenaran dan kekudusan yang sesungguhnya. 

Manusia yang BURUK vs Manusia yang BENAR

(ayat 17-24) 


Bagaimana? 

1. Menanggalkan manusia lama

2. Membangun hubungan yang erat

Gaya hidup orang tua dan anak


Mari, kita belajar menjadi pribadi yang hidup seturut Firman TUHAN! 

Wednesday, March 5, 2025

Mendekat kepada ALLAH

 Minggu, 2 Maret 2025

Ibadah Sore

GBI Candi

Mendekat kepada ALLAH

Yakobus 4: 7-10


Oleh Pdt. Eko Kurniadhi, M. Th. 

Adanya penelitian kemerosotan moral di Amerika, yang menunjukkan menurunnya moral orang Amerika. Lalu ada musibah yang terjadi di Amerika. Akhirnya membuat mereka bertobat, dan terjadi perubahan baik. Begitu pula dengan apa yang terjadi di Indonesia, yang kita dapatkan informasinya dari berbagai media sosial. Hal tersebut terkadang mempengaruhi kehidupan kita. Kita kadang terkena dampak dari hal yang buruk tersebut. Oleh karena itu, supaya kita tetap kuat menghadapi hal itu hendaknya kita mendekat kepada ALLAH.

Bagaimana kita mendekat kepada ALLAH?

1. Tunduklah kepada ALLAH (ayat 7) 

2. Mendekat kepada ALLAH (ayat 8) 

3. Rendahkanlah diri di hadapan ALLAH (ayat 10) 

YESUS adalah inti MORAL dan Etika Orang Kristen. Oleh karena itu hendaknya kita belajar memusatkan orientasi kehidupan kita kepada YESUS.

Mari, kita belajar untuk membangun hubungan pribadi dengan TUHAN!